Literatur kajian seni rupa
Nama : Amelia putri Kelas : S4A Npm : 202046500151 1. Jurnal Personal branding melalui media sosial Perkembangan teknologi informasi dan media jejaring sosial saat ini menyebabkan pembentukan personal brand melalui media sosial semakin penting. Identitas diri individu dibentuk secara simultan dalam ruang virtual maupun dalam realitas masyarakat sosial. Masyarakat Indonesia dikenal sebagai pengguna aktif media sosial. Namun media sosial saat ini belum banyak secara sadar digunakan untuk personal branding oleh insan kreatif di Indonesia meskipun media sosial membuka peluang besar bagi pembentukan personal brand yang dapat memberikan dampak positif bagi perkembangan profesi anak bangsa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pembentukan personal brand di media sosial dan relasinya dengan sinergi gaya dan bahasa visual foto profil. 2. Jurnal Trend personal branding YouTuber Indonesia Youtube sebagai media online berbasis video adalah salah satu media online dengan pengunjung terb